Diposting oleh:

Matangkan Persiapan Porseni Remaja Masjid, DPK BKPRMI Gandangbatu Sillanan Sowan ke Kapolres Tana Toraja

Makale (Hidayah News). Guna matangkan persiapan Poseni Remaja Masjid se-Kecamatan Gandangbatu Sillanan ke-29 tahun 2025 yang akan digelar di Kelurahan Salubarani Kecamatan Gandangbatu Sillanan Kabupaten Tana Toraja, Pengurus DPK BKPRMI Kecamatan Gandangbatu Sillanan silaturrahmi ke Kapolres Tana Toraja, Kamis, 15 Mei 2025.

Dalam Silaturrahmi tersebut, Ketua DPK BKPRMI, Ustad Habil dan Sekretaris, Ustad Rustam turut didampingi oleh anggota Polres Tana Toraja sekaligus pengurus DPK BKPRMI,  IPDA Sabri dan Bridpa Martono Tajo meminta saran dan masukan dari Kapolres Tana Toraja sekaligus  Memohon Pengamanan selama kegiatan dilaksanakan.

“Kami selaku Pengurus DPK BKPRMI Gandangbatu Sillanan mewakili seluruh rekan-rekan Remaja Masjid  Kecamatan Gandangbatu Sillanan, memohon saran dan masukan dari Bapak Kapolres terutama pengamanan selama kegiatan berlangsung agar kegiatan berjalan aman dan lancar”. Tutur Habil.

Sementara Kapolres Tana Toraja, AKBP. Budi Hermawan, S.I.K  yang didampingi Wakapolres Kompol Andi Madenanri, S.H., M.H. dan Jajarannya, menyambut baik agenda kegiatan yang dilaksanakan oleh DPK BKPRMI Kecamatan Gandangbatu Sillanan akan memberikan dukungan penuh terkait keamanan selama kegiatan dan bersedia turut hadir pada acara pembukaan

“Polres Tana Toraja akan memberikan dukungan Penuh dalam kegiatan keummatan diwilayah Tana Toraja termasuk kegiatan Porseni Remaja Masjid se-Kecamatan Gandangbatu Sillanan, Saya siap hadir pada acara pembukaan nanti” Ungkap Budi Hermawan.

(Awal Sukry)

Berita Lainnya

WhatsApp Image 2025-05-17 at 09.29.16
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Matangkan Persiapan Porseni Remaja Masjid, DPK BKPRMI Gandangbatu Sillanan Sowan ke Kapolres Tana Toraja
WhatsApp Image 2025-02-18 at 10.43.31
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Kasi Pendis Kemenag Tana Toraja Mengadakan Sosisialisasi KMA 91 Tahun 2025 di Pondok Pesantren Al-Hidayah Kaduaja
WhatsApp Image 2025-01-03 at 19.34.05
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Kementerian Agama Kabupaten Tana Toraja Gelar Upacara Peringatan HAB Kemenag RI Ke-79 Tahun 2025, Bupati dan Wakil Bupati Kompak Hadir.
WhatsApp Image 2025-01-02 at 07.53.22
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Keluarga Besar Kemenag Tana Toraja Gelar Bakti Sosial dalam Rangka Peringati HAB Kemenag Ke-79
WhatsApp Image 2024-12-31 at 10.22.13
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Kakankemenag Tana Toraja, H. Usman Senong Pimpin Rapat Koordinasi Evaluasi Akhir Tahun 2024 dan Pemantapan Persiapan Perayaan HAB Kemenag RI ke-79 Tahun 2025